Kenapa belajar Matematika

Kenapa Matematika menjadi salah satu subjek yang paling penting di sekolah Mungkin karena Matematika digunakan dalam banyak pelajaran. Matematika dipakai dalam semua pelajaran sains , seperti Biologi , Kimia , Fisika . Ia juga dipakai di ilmu sosial seperti ekonomi , psikologi , dan sosiologi . Matematika juga digunakan di teknik , seperti teknik sipil […]