Santri terbaik

Berikut adalah 3 santri terbaik Fatihul Ulum Daerah C tahun ajaran 2015-2016.

  1. Penilaian di ambil dari
  2. Olimpiade diluar pesantren
  3. Olimpiade regional
  4. Olimpiade lokal
  5. Olimpiade kitab lokal
  6. Kemampuan membuat program

Untuk santri terbaik pertama di raih oleh saudara Royyul Mahtub , terbaik kedua adalah Rama Al-Maliki dan terbaik ketiga diraih oleh Achmad Ridwan. berikut adalah detail nilai yang diraih oleh ketiga santri.

EventRidwanRoyyulRama Al-malikiKeterangan
Olimpiade di luar Pesantren000
Olimpiade Regional Matematika20820
Olimpiade Local Matematika MA0100Hanya ada juara satu
Olimpiade Local Matematika MTs0010Hanya ada juara satu
Mampu membuat program0100
Lomba kitab040
Total203230

Selamat kepada para santri terbaik dan terus tingkatkan prestasi. Bagi yang terpilih menjadi nomor satu sebagai santri terbaik tetap tingkatkan prestasimu, Siapa tahu bisa menjadi santri terbaik dua kali berturut-turut atau mungkin 3 kali berturut-turut. Olimpiade di luar pesantren adalah target Fatihul Ulum selanjutnya.

 

Detail sistem penilaian

Berikut adalah detail penilaian santri terbaik

EventTerbaik pertamaTerbaik keduaTerbaik ketigaKeterangan
Olimpiade di luar PesantrenTergantung besarnya event
Olimpiade Regional Matematika20128
Olimpiade Regional Inggris1064
Olimpiade lokal Matematika1000hanya ada juara satu
Olimpiade lokal Inggris500hanya ada juara satu
Mampu membuat programJika terbukti bisa membuat program maka akan diberi nilai 10
Lomba kitab1064
Penyusun: